pendiri facebook Mark Zuckerberg baru saja memberikan surat terbuka di blog resmi situs jejaring sosial itu yang salah satu intinya berisi penghapusan fitur regional networks.tetapi yang menjadi sorotan bukan saja mengenai kebijakan itu. Ada hal lain yang pantas diamati, yakni permintaan dari sejumlah pengguna Facebook yang 'berdoa' untuk kemunculan satu fitur baru.adanya tombol 'Dislike this' adalah...